LOWONGAN KERJA PT BANK MANDIRI INDONESIA JUNI 2016 - PT Bank Mandiri (Persero), adalah bank yang tahun 2016 ini tercatat memiliki aset pinjaman dan deposit terbesar. Bank Mandiri dalam menjalankan bisnis dan usahanya selalu berpedoman pada prinsip penuh kehati-hatian, hal ini dimungkinkan supay dampak kerugian yang dialami oleh perusahaan dapat diminimalisir. Selama kurun waktu 2 tahun terakhir Bank Mandiri bersama dengan Bank BRI yang sama-sama milik pemerintah Indonesia terus bersaing ketat memperebutkan posisinya sebagai perbankan BUMN terbesar dan terkuat dari segi financial, hal ini tentunya perlu kontrol yang ketat dari pemerintah supaya tidak terjadi kesalahan dan resiko keuangan.
POSISI LOWONGAN KERJA PT BANK MANDIRI INDONESIA JUNI 2016 :
- Officer Development Program
PERSYARATAN LOWONGAN KERJA PT BANK MANDIRI INDONESIA JUNI 2016 :
- Laki-laki atau Wanita
- Pendidikan minimal S1 atau S2
- Ipk minimal 3,00
- Fresh graduate
- Single
- Mahir berbahasa inggris
- Komunikatif
- Berjiwa pemimpin
- Mampu berfikir analitik
- Mampu bekerja dibawah tekanan
- Siap ditempatkan diseluruh wilayah Indonesia
Bagi anda yang tertarik dan berminat dengan informasiyang telah kami terbitkan ini, tentang LOWONGAN KERJA PT BANK MANDIRI INDONESIA JUNI 2016, Silahkan daftarkan diri anda.
PT Bank Mandiri (Persero) Tbk
Head office
Jln Jenderal Gatot Subroto Kav 36-38
Jakarta 12190
0 Response to "LOWONGAN KERJA PT BANK MANDIRI INDONESIA JUNI 2016"
Post a Comment